Prosiding SEMNAS INOTEK (Seminar Nasional Inovasi Teknologi)
Vol. 8 No. 3 (2024): PROSIDING SEMINAR NASIONAL INOVASI TEKNOLOGI TAHUN 2024

Penerapan Segmentasi Wajah Menggunakan YOLOv8 Untuk Presensi Mata Kuliah

Zakaria, Reza Naim (Unknown)
Wulanningrum, Resty (Unknown)
Setiawan, Ahmad Bagus (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Jul 2024

Abstract

Penelitian ini mengembangkan penerapan segmentasi wajah menggunakan YOLOv8 untuk presensi mata kuliah. Dengan menggunakan algoritma YOLO, dapat mendeteksi wajah secara real-time. Sistem ini mendeteksi wajah dari mahasiswa yang akan digunakan untuk melakukan presensi. Hal ini dapat meningkatkan efisiensi dan memberikan kemudahan dalam hal presensi. Penelitian ini mengembangkan model deteksi dengan menggunakan Roboflow untuk preprocessing. Kemudian model dilatih dan di uji dengan menggunakan epoch sebanyak 100. Dari model YOLOv8 tersebut memberikan hasil deteksi yang cukup baik dan akurat. Hasil pengujian menunjukkan bahwa model deteksi wajah YOLOv8 memiliki kinerja yang baik, dengan precision dan recall yang tinggi untuk setiap kelas yang diuji. Mean Average Precision (mAP) pada threshold 50% untuk semua kelas mencapai 0.995, menunjukkan bahwa model ini hampir sempurna dalam mendeteksi dan mengklasifikasikan wajah

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

inotek

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Electrical & Electronics Engineering Energy Engineering Industrial & Manufacturing Engineering Mathematics Mechanical Engineering Transportation

Description

Teknologi saat berkembang sangat cepat selama beberapa tahun terakir ini. Perkembangan teknologi tersebut merupakan salah satu dampak dari peningkatan inovasi dalam bidang teknologi. Ide-ide dan produk baru selalu ada untuk membantu kemingkatkan kualitas kehidpan manusia. Dalam rangka mendukung ...