Basastra: Jurnal Kajian Bahasa dan Sastra Indonesia
Vol 12, No 3 (2023): BASASTRA: JURNAL KAJIAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

Analisis Wacana Pada Iklan Teh Pucuk Harum : Kajian Metafora Multimodal

Paino, Novhira Putri (Unknown)
Lubis, Malan (Unknown)
Surip, M. (Unknown)



Article Info

Publish Date
01 Jan 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa makna dari teks iklan secara kompleks yang dianalisis dengan metafora multimodal berdasarkan interpretasi sumber dan target pada bentuk verbal dan visual untuk memperkaya khazanah pengetahuan bahwa keterlibatan unsur tersebut mengiringi keberhasilan penggunaan bahasa dalam interaksi sosial. Data penelitian ini bersumber dari Youtube. Metode penelitian ini besifat deskriptif kualitatif. Data penelitian ini dianalisis menggunakan teori hubungan logis intersemiotik. Analisis data dalam penelitian ini adalah kata dan kalimat baik tulisan maupun lisan, gambar, audio, gerakan dalam iklan “Teh Pucuk Harum”. Hasil penelitian menunjukkan adanya metafora multimodal dalam iklan ”Teh Pucuk Harum” yang  dianalisis berdasarkan teori Charles Forceville (2017) untuk menentukan modalitas, pemetaan, domain sumber dan target, dan interpretasi makna dengan penerapan metode analisis data peneliti mengidentifikasi, mengklasifikasi, menginterpretasi, dan menyimpulkan hasil analisis data. Hal tersebut dilakukan agar makna pesan dapat terealisasikan sehingga membuat pendengar atau pembacanya lebih mudah memahami maksud dari pesan yang disajikan dari iklan ”Teh Pucuk Harum” tersebut.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

basastra

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Basastra MENU Focus and Scope Flag Counter web analytics View My Stats OPEN JOURNAL SYSTEMS Journal Help USER You are logged in as... basastra My Journals My Profile Log Out INFORMATION For Readers For Authors For Librarians HOME ABOUT USER HOME SEARCH CURRENT ARCHIVES FOCUS & SCOPE CONTACT ...