NUMBERS: Jurnal Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Vol. 1 No. 4 (2023): October - December

Implementasi Karakter Peduli Lingkungan di Sekolah Hijau

Br Ginting, Trihandayani (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Nov 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelajahi bagaimana penerapan karakter peduli lingkungan pada SMA yang terletak di Jakarta. Penelitian ini berfokus kepada pelaksanaan program peduli lingkungan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus yang langkah-langkahnya mengacu pada buku dengan langkah-langkahnya antara lain, pemilihan topik, menentukan metode dan desain penelitian, menentukan informan penelitian, menentukan data dan sumber data, melakukan prosedur pengumpulan data, melakukan analisis dan interpretasi data serta melakukan pengecekan keabsahan data, langkah terakhir yaitu penulisan hasil penelitian yang telah dilakukan. Hasil studi menggambarkan peranan karakter peduli lingkungan oleh sekolah dan semua warga sekolah yang berkegiatan didalam sekolah. Bukan hanya kepada warga sekolah, tamu yang hadir didalam sekolah juga wajib menerapkan karakter peduli lingkungan. Pelaksanaan budaya karakter menjadi hal yang wajib diterapkan untuk pengembangan sekolah ke depan. Penerapan karakter secara bertahap dan secara berkelanjutan dengan diimbangi oleh pengawasan secara berkala oleh warga sekolah akan membentuk karakter sesuai dengan sistem pendidikan nasional

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

edu

Publisher

Subject

Chemistry Education Mathematics Physics Other

Description

Numbers (Jurnal Pendidikan Matematika & Ilmu Pengetahuan Alam) is an-Opened Access journal which contains the results of research and literature studies and published four times a year every January, April, July, November. It publishes the research (no longer than 5 years after the draft proposed) ...