JUDICIOUS: Journal of Management
Vol 4 No 2 (2023): Judicious

Pengaruh Kualitas Produk dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Xenia di Dealer Daihatsu Lippo Cikarang

Bachtillah, Andriansyah (Unknown)
Prattinaja, Dellano Putra (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Dec 2023

Abstract

Penelitian ini digunakan untuk mengetahui pengaruh kualitas produk dan citra merek terhadap keputusan pembelian. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, yaitu penelitian yang digunakan untuk meneliti populasi atau sampel tertentu, teknik pengambilan sampel pada umumnya dilakukan secara acak, pengumpulan data menggunakan instrumen penelitian, analisis data yang bersifat kuantitatif/statistik dengan tujuan menguji hipotesis yang telah ditetapkan. Berdasarkan pada hasil penelitian yang telah dilakukan diketahui bahwa variabel kualitas produk dan citra merek secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

judicious

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Judicious is a journal published by Neolectura, issued two times in one year. Judicious is a scientific publication media in the form of conceptual paper and field research related to general management scope. It is hoped that Judicious can become a media for academics and researchers to publish ...