Trigonometri: Jurnal Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Vol. 3 No. 2 (2024): Trigonometri: Jurnal Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

ANALISIS KEMAMPUAN REPRESENTASI MATEMATIS SISWA KELAS VII MTS YAPINA PADA MATERI SEGIEMPAT

Syaiviana, Ilma (Unknown)
Dedah Samratul Fuadah (Unknown)
Wiwit Karina (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jul 2024

Abstract

Kemampuan representasi sangat penting dimiliki oleh siswa dalam menyelesaikan permasalahan matematika. Namun, kenyataan yang terjadi adalah kemampuan representasi siswa di sekolah sangat rendah yang menyebabkan hasil belajar siswa pun rendah. Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan kemampuan representasi matematis siswa kelas VII MTS Yapina berdasarkan indikator representasi verbal, simbolik dan visual. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 28 siswa terdapat 11 siswa kemampuan representasi matematis kategori rendah, 12 siswa kategori sedang dan 5 siswa kategori tinggi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

trigonometri

Publisher

Subject

Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Mathematics Physics

Description

Trigonometri: Jurnal Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam adalah jurnal yang mempublish berbagai rumpun ilmu alam diataranya Matematika, Biologi, Kimia, dan Fisika. Jurnal ini diterbitkan oleh SWA Anugrah penerbit beranggota IKAPI. Jurnal ini terbit 2 kali dalam setahun. Jurnal ini mengundang para ...