Jurnal Media Akademik (JMA)
Vol. 2 No. 5 (2024): JURNAL MEDIA AKADEMIK Edisi Mei

PENGARUH KETERAMPILAN, OBJEKTIVITAS AUDITOR, DAN TINGKAT KOMPLEKSITAS AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT

Bagas Prinanda (Unknown)
Cris Kuntadi (Unknown)



Article Info

Publish Date
13 May 2024

Abstract

Adanya fenomena yang terjadi pada beberapa KAP di Indonesia yang mengakibatkan munculnya kasus seputar pelanggaran undang-undang pasar modal dan kode etik profesi akuntan public. Pelanggaran ini memicu berpengaruhnya kualitas audit dari laporan keuangan yang diudit. Artikel ini bertujuan sebagai literatur review tentang bagaimana pengaruh keterampilan, objektivitas auditor, dan tingkat kompleksitas auditor terhadap kualitas audit. Hasil review artikel ini menyatakan bahwa variable keterampilan dan objektivitas auditor memberikan pengaruh positif terhadap kualitas audit, sedangkan variable kompleksitas auditor memberikan pengaruh negative terhadap kualitas audit.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jma

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences Other

Description

Jurnal Media Akademik (JMA) merupakan platform publikasi jurnal atau hasil karya suatu penelitian orisinil atau tinjauan pustaka yang ditulis oleh dosen, mahasiswa maupun masyarakat umum. Ruang lingkup karya yang diterbitkan mencakup Multidisiplin diantaranya: Hukum, Manajemen, Ekonomi, Ekonomi ...