Electronic Journal Scientific of Environmental Health And Diseases
Vol. 4 No. 2 (2024): Electroinic Jurnal Scientific Of Environmental And Health Diseases

HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE DENGAN GEJALA SKABIES DI SMAN TITIAN TERAS PROVINSI JAMBI TAHUN 2023

Novia Khairunnisa (Unknown)
Putri, Fitri Eka (Unknown)
Butar Butar, Marta (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

ABSTRAK   Latar Belakang: Skabies adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh Sarcoptes scabei Var hominis. Skabies rentan terjadi di Negara beriklim tropis, daerah padat penduduk dan ekonomi rendah. Berdasarkan data dari poliklinik tahun 2022 di SMAN Titian Teras Provinsi Jambi menunujukkan bahwa dari siswa seluruh kelas 10 hingga kelas 12 sebanyak 778 siswa terdapat 2 kasus yang positif mengalami skabies dan 67 kasus mengalami gejala skabies Metode: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kebersihan handuk, kebersihan pakaian, kebersihan tempat tidur dan sprei dengan gejala scabies pada siswa/i di SMAN Titian Teras Provinsi Jambi Tahun 2023. penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain cross sectional. Hasil: Dari 30 responden dan wawancara pemegang program PTM didapatkan beberapa faktor yang Hasil analisis univariat menunujukkan proporsi scabies (57,3%), kebersihan handuk (62,9%), kebersihan pakaian (60,7%), kebersihan tempat tidur dan sprei (82A%), kepadatan hunian (52,8%). Hasil analisis bivariate menunujukka ada hubungan antara Kebersihan handuk (p value=0,000), kebersihan pakaian (p value=0,001),   kebersihan tempat tidur dan sprei (p value=0,002).   Kata Kunci: Personal Hygiene, Scabies, Gejala scabies 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

e-sehad

Publisher

Subject

Education Environmental Science Health Professions Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Eletronic Journal e-SEHAD “Scientific of Environmental Health And Diseases” diterbitkan sejak bulan Desember Tahun 2020 oleh Pusat Unggulan Ipteks (PUI) Perguruan Tinggi FKIK Universitas Jambi. Terbit dua kali setahun bulan Desember dan Juni. Focus And Scope: 1. Kesehatan Lingkungan 2. ...