BIMA Jurnal Bisnis dan Manajemen
Vol 1 No 2 (2022): BIMA: Jurnal Bisnis dan Manajemen

Metode Antrian guna Meningkatkan Layanan Distribusi pada CV Sarana Prima Lestari Banjarmasin

Adhitya (Unknown)
Sya'rawi, Huda (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Sep 2022

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui mengenai pelayanan yang ada pada CV Sarana Prima Lestari Banjarmasin. Penelitian ini menggunakan aplikasi POM QM For Windows dalam pemecahan masalah. Pada CV Sarana Prima Lestari Banjarmasin bagian logistik saat ini menggunakan model antrian Multipel Channel Query System (M/M/S) dan memiliki jumlah unit armada sebanyak 8 unit untuk pengiriman luar kota akan tetapi masih belum bisa melakukan pendistribusian barang dengan optimal. Oleh karena itu dilakukan perhitungan menggunakkan POM QM For windows untuk menentukan jumlah armada yang optimal dalam melakukan pendistribusian. Dari perhitungan menggunakan aplikasi POM QM For Windows didapatkan jumlah armada yang optimal untuk proses pendistribusian barang pada CV Sarana Prima Lestari Banjarmasin yaitu sebanyak 10 unit armada. Perencanaan pengadaan ini dilakukan karena melihat adanya permasalahan dalam pengiriman berupa keterlambatan yang disebabkan kurangnya armada yang dimiliki CV Sarana Prima Lestari Banjarmasin saat ini.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JBM

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Financial Management Marketing Management Human Resource Management Organizational Behavior Corporate Governance Strategic Management Operations Management Change Management Management Information Systems Management Education Tourism Management ...