Jurnal ABDIMAS MUTIARA
Vol. 3 No. 2 (2022): JURNAL ABDIMAS MUTIARA (IN PRESS)

Penerapan Pembelajaran Tematik Dalam Meningkatkan Kemampuan Mengajar Guru Di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan Helvetia

Limbong, Winny Sunfriska (Unknown)
Saragih, Jheni Yusuf (Unknown)
Setiawaty, Nanda Ayu (Unknown)



Article Info

Publish Date
05 Aug 2022

Abstract

Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk mengetahui penerapan pembelajaran tematik dalam meningkatkan kemampuan mengajar guru di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan Helvetia. Responden dalam Pengabdian Kepada Masyarakat ini adalah guru-guru di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan yang berjumlah 6 guru. PkM ini dilaksanakan selama dua minggu pada guru di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan Helvetia. Dengan menerapkan pembelajaran tematik diharapkan dapat menngkatakn keampuan mengajar guru di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan Helvetia. Setelah PkM dilaksanakan selama dua minggu dapat disimpulkan bahwa penerapan pembelajaran tematik dapat meningkatkan kemampuan mengajar guru-guru di SD Negeri 066652 Bakti Luhur Medan Helvetia. Pembelajaran tematik di sekolah dasar ditinjau dari kemampuan guru mengelola pembelajaran secara garis besar guru dapat mengelola pembelajaran dengan baik seperti pengelolaan kelas, penyampaian materi yang disesuaikan dengan konteks kehidupan nyata, penggunaan strategi, metode dan model belajar yang bervariasi, menekankan pendekatan saintifik kegiatan belajar berpusat pada siswa, guru mampu menumbuhkan motivasi siswa untuk belajar.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JAM

Publisher

Subject

Chemistry Computer Science & IT Medicine & Pharmacology Nursing Other

Description

Jurnal ABDIMAS MUTIARA diterbitkan oleh Program Studi : Sistem Informasi Fakutas Sains dan Teknologi Informasi Universitas Sari Mutiara Indonesia di Medan sebagai media untuk menyalurkan pemahaman tentang asfek - asfek multidisiplin ilmu bidang Teknologi, Kesehatan dan Sosial berupa hasil pengabdian ...