Al-Fath
Vol 15 No 2 (2021): Desember 2021

HADIS-HADIS FUTURISTIK DALAM ṢAḤĪH AL-BUKHĀRIY

Saeful Anwar, Endang (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Feb 2023

Abstract

Pentingnya studi terhadap hadis-hadis futuristik bukan saja karena hadis-hadis tersebut masuk kategori di luar jangkauan nalar, tetapi juga karena deskripsi naratif Nabi SAW belasan abad lalu tentang masa depan, tentu terkendala dengan kosa kata-kosa kata yang berlaku masa itu untuk menjelaskan hal-hal tentang masa depan yang belum ada masa itu. Pada awal abad kedua hijriah, kaidah-kaidah ini belum terbentuk secara sistematis, baru pada abad keempat kaidah ini bisa terformulasikan oleh ulama-ulama sesudahnya. Salah satu ulama yang memiliki perhatian besar terhadap hadis adalah Imam Bukhari. Untuk itu, penelitian ini memfokuskan pada hadits-hadits futuristik yang dikumpulkan oleh Imam Bukhari.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

alfath

Publisher

Subject

Religion Education Languange, Linguistic, Communication & Media Physics Other

Description

Al-Fath: published twice a year since 2007 (June and December), is a multilingual (Bahasa, Arabic, and English), peer-reviewed journal, and specializes in Interpretation of the quran. This journal is published by the Alquran and its Interpretation Department, Faculty of Ushuluddin and Adab, Sultan ...