Journal On Teacher Education (Jote)
Vol. 5 No. 3 (2024): Journal on Teacher Education

Problematika Guru dan Siswa dalam Proses Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19

Mufidah, Anisa (Unknown)
Fitriani, Yessi (Unknown)



Article Info

Publish Date
11 Mar 2024

Abstract

Penelitian ini menjelaskan masalah yang dihadapi guru dan siswa selama pandemi COVID-19, serta cara guru dan siswa menangani masalah ini saat belajar secara online. Studi deskriptif ini dilakukan di SMP Azharyah Palembang. Penelitian ini akan mengumpulkan data melalui studi literatur atau referensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru menghadapi banyak kesulitan dalam menerapkan pembelajaran online selama pandemi Covid-19. Tidak hanya kekurangan fasilitas yang mendukung pembelajaran online, seperti kurangnya akses ke perangkat seperti ponsel, laptop, atau komputer, serta kurangnya kontrol dan penilaian terhadap siswa selama proses pembelajaran online, guru menghadapi masalah yang sama. Siswa juga menghadapi masalah dalam menyampaikan materi dengan cara yang mudah dipahami oleh siswa. Selain itu, ada siswa yang kurang aktif dalam pembelajaran online dan merasa jenuh dengan proses pembelajaran online. Akibatnya, mereka menjadi bosan dan malas.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jote

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

The teacher education journal is a place for researchers to develop their competencies in the fields of research, education and community service. This journal is related to the world of general education such as early childhood education, educational psychology, primary school teacher education, ...