Journal On Teacher Education (Jote)
Vol. 5 No. 3 (2024): Journal on Teacher Education

Pengaruh Pola Asuh Demokratis terhadap Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia Dini di RA Al-Muhajirin Nongsa

Nurhayati, Nurhayati (Unknown)
Laini, Alif (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Mar 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pola asuh demokratis terhadap perkembangan motorik kasar anak usia dini. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dan dilakukan di Ra-Al Muhajirin dengan responden sebanyak 75 orang. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan observasi, dokumentasi dan penyebaran angket. Hasil penelitian menunjukan berdasarkan hasil uji t-test yang telah dilakukan, maka hasil yang didapat pada nilai signifikansi (2-tailed) yaitu 0,00 yang artinya lebih kecil dari 0,05. Maka dilihat dari dasar pengambilan keputusan uji t yaitu jika nilai signifikan (2-tailed) lebih kecil dari 0,05, maka diterima yang berarti terdapat pengaruh pola asuh demokratis terhadap perkembangan motorik kasar anak, dengan total pengaruh sebesar 16,0% sedangkan 84,0% berasal dari aspek keterampilan motorik kasar anak, Pengaruh positif ini bermakna semakin tingginya pola asuh demokratis maka akan berpengaruh terhadap perkembangan motorik kasar anak tersebut.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jote

Publisher

Subject

Education Languange, Linguistic, Communication & Media Mathematics Social Sciences Other

Description

The teacher education journal is a place for researchers to develop their competencies in the fields of research, education and community service. This journal is related to the world of general education such as early childhood education, educational psychology, primary school teacher education, ...