Jurnal Neraca Peradaban
Vol. 4 No. 1 (2024): Jurnal Neraca Peradaban

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Harga Saham Perusahan Sektor Makanan dan Minuman di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020

Nurmansyah, Abdul Ahmad Hafidh (Unknown)
Iskandar, Iskandar (Unknown)
Simatupang, Frido Saritua (Unknown)
Purnomo, Budi Supriatono (Unknown)
Purnamasari, Imas (Unknown)



Article Info

Publish Date
09 Jan 2024

Abstract

Harga saham merupakan cerminan keberhasilan manajemen perusahaan dalam menjalankan operasional perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio (CR), Return on Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS) terhadap harga saham. Populasi dalam penelitian ini perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 206-2020. Teknik sampel dalam penelitian ini menggunakan purpossive sampling sehingga didapatkan sebanyak 14 sampel perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel CR tidak berpengaruh terhadap harga saham, sementara variabel ROE dan EPS berpengaruh positif secara parsial. Sedangkan secara simultan variabel CR, ROE dan EPS berpengaruh terhadap harga saham. Berdasarkan hasil uji koefisien determinasi menunjukkan besarnya nilai Adjusted R Square dalam model regresi sebesar 47,3% sedangkan sisanya dipengaruhi oleh faktor lain.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

neraca

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Neraca Peradaban adalah jurnal yang diterbitkan Prodi Akuntansi STIE Hidayatullah Depok. Cakupan dan Fokus, meliputi bidang ...