Jurnal Poster Pirata Syandana
PERIODE 158 (JUNI 2024)

PUSAT KERAJINAN BATU MUNTILAN

Nafisha, Azzahra Amalia (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jun 2024

Abstract

Kecamatan Muntilan adalah kawasan di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah yang termasuk dalam salah satu lokasi pendukung pengembangan KSPN Borobudur. Terdapat potensi usaha kreatif berupa kerajinan batu yang berpusat di Tamanagung, Sedayu, dan Keji Muntilan serta Pabelan, Mungkid dengan jumlah 518 perajin. Kondisi terkini perajin dan penjual kerajinan saat ini tidak terkoordinir dan mayoritas berjualan di sepanjang pinggir jalan provinsi. Hal ini menimbulkan gangguan aktivitas lalu lintas jalan provinsi yang menjadi jalur utama Semarang-Yogyakarta. Minimnya sarana penyediaan informasi dan pengembangan fasilitas juga menjadikan usaha kerajinan ini cenderung stagnan dan tidak mengalami banyak perkembangan, terutama pada masa-masa pasca pandemi. Maka diperlukan sebuah pusat kerajinan batu dalam mengatasi permasalahan tersebut sekaligus meningkatkan sarana wisata di Kabupatena Magelang.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpps

Publisher

Subject

Arts Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Energy Social Sciences Other

Description

Jurnal Poster Pirata Syandana (ISSN : 2715-6397)is an architecture poster journal publication in colaboration of Department of Architecture in Engineering Faculty at Diponegoro University with TA committee. Jurnal Poster Pirata Syandana is a scientific publication and communication media of design ...