Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi
Vol. 2 No. 8 (2024): Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi

KRISIS MORAL DAN KEKERASAN: KASUS PENGANIAYAAN IBU OLEH ANAK AKIBAT PERMINTAAN YANG TIDAK TERPENUHI

Putri, Devia Amelia (Unknown)
Sulistiasih, Sulistiasih (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Jun 2024

Abstract

Penelitian ini membahas tentang krisis moral dan kekerasan dalam keluarga yang terjadi ketika seorang anak menganiaya ibunya karena permintaannya tidak terpenuhi. Faktor-faktor seperti tekanan, ketimpangan kekuasaan, perceraian, gangguan mental, dan pengaruh lingkungan diidentifikasi sebagai pemicu kekerasan dalam rumah tangga. Penting untuk memahami akar penyebab perilaku tersebut dan mencari solusi yang komprehensif untuk mencegah terulangnya kasus serupa di masa mendatang. Penegakan hukum dan pendidikan dianggap memiliki peran kunci dalam penanganan kasus kekerasan dalam keluarga. Penelitian ini memberikan wawasan yang penting dalam upaya pencegahan dan penanganan kasus kekerasan dalam rumah tangga.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

scientica

Publisher

Subject

Religion Agriculture, Biological Sciences & Forestry Humanities Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Social Sciences Other

Description

Scientica: Jurnal Ilmiah Sains dan Teknologi adalah jurnal online, akses terbuka, dan peer-review. Scientica menerbitkan terbitannyaempat kali dalam setahun (Januari, April, Juli dan Oktober). Jurnal ini adalah untuk menyediakan forum untuk berbagi, diseminasi, dan diskusi penelitian asli, studi ...