Jurnal Pendidikan Sultan Agung
Vol 4, No 1 (2024)

Upaya Guru dalam Mengatasi Kesulitan pada Pembelajaran Menulis Siswa Kelas 1 SD N 1 Bulung Cangkring

Novita, Delia (Unknown)
Rahmadani, Fransiska Nova (Unknown)
Miftakhussa’adah, Miftakhussa’adah (Unknown)
Wijayanti, Lils (Unknown)
Azizi, Ali Muharor (Unknown)
Hilyana, Farah Shoufika (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Feb 2024

Abstract

Artikel ini membahas bagaimana guru di SD N 1 Bulung Cangkring berupaya mengatasi kesulitan menulis siswa kelas I. Penelitian menggunakan metode analisis kasus dengan pendekatan kualitatif, yang menghasilkan deskripsi deskriptif dari upaya-upaya tersebut. Sumber data utama adalah guru bersertifikat yang telah atau sedang membimbing anak-anak yang mengalami kesulitan menulis. Untuk mengumpulkan data, digunakan teknik triangulasi informasi melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Selain itu, kuesioner juga diterapkan melalui aplikasi Google Form sebagai alat untuk mengumpulkan informasi.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpsa

Publisher

Subject

Religion Education Environmental Science Mathematics Social Sciences Other

Description

Jurnal Pendidikan Sultan Agung (JP-SA) is a journal that aims to facilitate and promote scientific conceptual ideas, systematic investigations or reviews, and dissemination of research results in the fields of early childhood education, primary and secondary education, higher education, teacher ...