Jurnal Ilmiah KOMPUTASI
Vol. 22 No. 4 (2023): Jurnal Ilmiah Komputasi : Vol. 22 No 4, Desember 2023

Klasterisasi Harga Kripokurensi (BitCoin) Menggunakan Metode K-Means :

Ardi Setiyansah (Unknown)
Sriyanto, - (Unknown)



Article Info

Publish Date
17 Jan 2024

Abstract

Berdasarkan pergerakan harga kripto dari tahun 2020 sampai 2022 dapat dilihat bahwa pergerakan haraga kripto sangat fluktuatif atau tidak stabil, hal ini berpotensi terhadap risiko loss (kerugian) pada investasi kripto . Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah perhitungan untuk mengklasterisasi harga tinggi dan rendah dari kripto.

Copyrights © 2023






Journal Info

Abbrev

komputasi

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

Jurnal Ilmiah Komputasi ISSN : 1412-9434 adalah jurnal ilmiah di bidang Komputer dan Komunikasi yang memuat tulisan-tulisan ilmiah mengenai penelitian-penelitian di bidang: perangkat keras, perangkat lunak, komputasi, jaringan komputer dan komunikasi data. Jurnal terbit empat kali dalam setahun ...