Berdasarkan pergerakan harga kripto dari tahun 2020 sampai 2022 dapat dilihat bahwa pergerakan haraga kripto sangat fluktuatif atau tidak stabil, hal ini berpotensi terhadap risiko loss (kerugian) pada investasi kripto . Oleh karena itu, dibutuhkan sebuah perhitungan untuk mengklasterisasi harga tinggi dan rendah dari kripto.
Copyrights © 2023