Jurnal Basicedu
Vol. 6 No. 3 (2022)

Meta Analisis Pengaruh Multimedia Sebagai Media Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar

Pasambo, Elsa (Unknown)
Radia, Elvira Hoesein (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Apr 2022

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran multimedia terhadap hasil belajar mata pelajaran matematika pada siswa kelas IV Sekolah Dasar. Penelitian ini menggunakan metode Meta Analisis secara kuantitatif, penelitian ini menggunakan perhitungan dengan teknik analisis besaran pengaruh (effect size). Sampel yang diambil adalah 15artikel publikasi media pembelajaran multimedia terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika di Sekolah Dasar. Diperoleh hasil hitung effect size yaitu sebesar 0,7 dan melihat pada tentang interpretasi effect size termasuk dalam kategori sedang.  Disimpulkan bahwa dengan penerapan media pembelajaran multimedia terhadap hasil belajar siswa memiliki pengaruh yang sedang pada mata pelajaran matematika pada siswa kelas IV Sekolah Dasar. 

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

basicedu

Publisher

Subject

Education Mathematics Social Sciences

Description

Jurnal Basicedu merupakan jurnal yang dikelola oleh Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Ilmu Pendididkan dibawah Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masayarakat (LPPM) Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Jurnal Basicedu sudah memiliki p-ISSN 2580-3735 dan versi online e-ISSN ...