Jurnal Pengabdian Masyarakat Bangsa
Vol. 2 No. 2 (2024): JURMAS BANGSA

Pengembangan Ekonomi Masyarakat Melalui Optimalisasi Manajemen Penyaluran Bantuan Sosial Dengan Data Analytics Dan Teknologi Informasi Di Koto Parak Berbasis Kuesioner

Dharma, Robby (Unknown)
Saputra, Ade (Unknown)
Firdaus (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Jul 2024

Abstract

Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengembangkan ekonomi masyarakat di Koto Parak melalui optimalisasi manajemen penyaluran bantuan sosial. Metode yang digunakan meliputi distribusi kuesioner kepada masyarakat untuk mengumpulkan data tentang persepsi dan kebutuhan terkait penyaluran bantuan sosial. Data tersebut kemudian dianalisis menggunakan teknik data analytics dan teknologi informasi. Hasil pengabdian ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan akurasi dalam penyaluran bantuan sosial, serta memberikan kontribusi positif terhadap perekonomian lokal.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

bangsa

Publisher

Subject

Humanities Computer Science & IT Economics, Econometrics & Finance Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Jurmas Bangsa adalah media publikasi yang menyediakan wadah publikasi untuk hasil kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat. Jurnal ini menyediakan platform untuk publikasi artikel dalam pengabdian masyarakat. Pengabdian Kepada Masyarakat merupakan program strategis bagi perguruan tinggi dengan berbagai ...