LEMBARAN PUBLIKASI MINYAK DAN GAS BUMI
Vol. 20 No. 1 (1986): LPMGB

Pemakaian Aditif Bahan Bakar

Djainuddin Semar (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2024

Abstract

Pemakaian aditif bahan bakar, selain sifatnya yang antiketuk, juga sebaga anti oksidan pada bahan bakar minyak telah lazim dipakai lebih dari 10 tahun yang lalu. Beberapa jemisaditif ditambahkan pada kilang-kilang dan sebagian lagi ditambahkan pada tangki penyimpanan bahan bakar itu. Perkembangan bahan bakar sesuai dengan pemintaan mengakibatkan juga berkembanganya pemakaian aditif. Di sini akan dibahas peranan dari berbgai jenis aditif yang diapakai pada bahan bakar minyak

Copyrights © 1986






Journal Info

Abbrev

LPMGB

Publisher

Subject

Chemical Engineering, Chemistry & Bioengineering Earth & Planetary Sciences Energy Environmental Science

Description

Lembaran Publikasi Minyak dan Gas Bumi (LPMGB) merupakan jurnal resmi yang dipublikasikan oleh Balai Besar Pengujian Minyak dan Gas Bumi LEMIGAS untuk menyebar luaskan informasi terkait kegiatan penelitian, pengembangan rekayasa teknologi dan pengujian laboratorium di bidang migas. Naskah dari ...