Jurnal Tata Rias (JTR)
Vol. 4 No. 1 (2015): Jurnal Tata Rias

PENGARUH MINYAK BUAH PISANG (MUSA PARADISIACA L.) TERHADAP PENGURANGAN KETOMBE PADA KULIT KEPALA

Sayadi Kaminaro, Sindy (Unknown)



Article Info

Publish Date
22 May 2017

Abstract

Abstract This study aims to determine whether there are influences of the use of banana oil (Musa Paradisiaca L.) in the treatment of skin to the less of dandruff on the head skin. The method used in this study is the quasi experiment method. Result the study is the influence the use of banana oil in the treatment of skin to the less of dandruff on the head skin. Keyword : banana oil, dandruff Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh dari minyak buah pisang (Musa Paradisiaca L.) dalam perawatan kulit terhadap pengurangan ketombe pada kulit kepala. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode quasi experiment. Hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh minyak buah pisang terhadap pengurangan ketombe pada kulit kepala. Kata Kunci : Minyak Buah Pisang, Ketombe

Copyrights © 2015






Journal Info

Abbrev

jtr

Publisher

Subject

Arts Humanities Education Medicine & Pharmacology Public Health

Description

Jurnal Tata Rias merupakan jurnal yang memuat naskah hasil penelitian maupun naskah kosep di bidang Tata Rias. jurnal ini diterbitkan untuk menampung penelitian baik mahasiswa, staf pengajar di lingkungan Program Studi Pendidikan Tata Rias. Fokus Jurnal Tata Rias Kecantikan Rambut Kecantikan Kulit ...