Jurnal Riset Pendidikan Dasar (JRPD)
JRPD Volume 3 Nomor 2, September 2022

Pengaruh Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V di Unit Pendidikan Kecamatan Ajibarang

Pamujo Pamujo (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)
Mustika Arum (Universitas Muhammadiyah Purwokerto)



Article Info

Publish Date
23 Aug 2022

Abstract

Penelitian bertujuan mendiskrisikan pengaruh gaya belajar visual, gaya belajar auditori dan gaya belajar kinetetik baik secara parsial maupun secara bersama-sama terhadap prestasi belajar. Jenis penelitian  adalah expost facto dengan pendekatan kuantitatif,  subyeknya 63 yang dikumpulkan dengan kuesioner dan  tes. Data dianalisis dengan  korelasi dan regresi ganda.  Hasil pelitian menunjukan: (1) variabel visual learning style  berpengaruh positif dan signifikan pada prestasi belajar. Hasil perhitungannya analisis regresi   Y = 61,14 + 0,95X  nilai Fh  > Ft  atau 4,05 > 4,00 dan r = 0,249; (2) variabel auditory learning style berpengaruh  positif dan signifikan pada prestasi belajar. Hasil analisis regresi adalah  Y = 58,93 + 1,46X  nilai Fh  > Ft  atau 5,91 > 4,00 dan r = 0,297; (3) variabel kinesthetic  learning style  berpengaruh positif dan signifikan pada prestasi belajar.  Hasil analisis regresi adalah  Y = 56,66 + 1,39X , nilai Fh  > Ft  atau 5,95 > 4,00 dan r = 0,298. (4) variabel gaya belajar visual, gaya belajar auditorial dan variabel gaya belajar kinestetik secara bersama sama  berpengaruh  positif dan signifikan  terhadap prestasi belajar. Perhitungan  regresinya adalah Y = 5,8 + 1,129X + 1,845X + 1,776X.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

jrpd

Publisher

Subject

Education Other

Description

Jurnal Riset Pendidikan Dasar (JRPD) adalah jurnal ilmiah nasional yang menyajikan artikel dari hasil pemikiran dan penelitian di bidang pendidikan dasar dan bidang lainnya yang relevan, meliputi bidang: 1. Pendidikan Dasar 2. Inovasi Pembelajaran 3. Evaluasi Pembelajaran 4. Pengembangan Kurikulum ...