Jurnal Responsive Teknik Informatika
Vol. 6 No. 02 (2022): Jurnal Responsive Teknik Informatika

Pengembangan Jaringan Wireless Menggunakan Mikrotik Router Haplite RB941-2ND

Adi, Novi Hendri (Unknown)
Suriansyah, Canny Frida (Unknown)



Article Info

Publish Date
20 Dec 2022

Abstract

Pelaksanaan penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengembangan jaringan wireless menggunakan mikrotik router haplite 2nd pada Cv. xyz agar dapat terhubung dengan penggunaan internet di Cv agar dapat meningkatkan layanan dan kinerja para pekerja di cv tersebut. Pengembangan jaringan wireless dengan menggunakan tahapan Network Development Life Cycle yang mana tahapan dimulai dari analisa ruang lingkup permasalahan yang ada, pengumpulan data primer dan data sekunder, analisis sistem yang berjalan dengan menggambarkan topologi jaringan saat ini dan yang diusulkan, perancangan sistem, simulation prototyping, sampai dengan tahapan implementasi. Hasil pengembangan jaringan wireless saat ini yang sudah dikonfigurasi melalui mikrotik adalah enam belas pengguna yang terdiri komputer atau laptop, dan sepuluh device pribadi karyawan yang masuk kedalam jaringan sehingga untuk akses ke internet lebih stabil sesuai dengan penggunaan yang telah ditentukan rate limit masing-masing user.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

JR

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Electrical & Electronics Engineering Engineering

Description

JR: Jurnal Responsive Teknik Informatika is a scientific journal aimed at providing a platform for researchers, academics, and professionals to publish their latest research and thoughts in the field of responsive informatics engineering. This journal was established with the goal of being one of ...