SIKIP: Jurnal Pendidikan Agama Kristen
Vol 5, No 2: Agustus 2024

Modernisasi Profesionalisme Guru Agama Kristen di Era Revolusi Sistem Informasi dan Teknologi Komunikasi

Sirait, Jannes Eduard (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Aug 2024

Abstract

This study aims to find a strategy for modernizing the expertise of Christian faith teachers in the era of the information and communication technology system revolution and applying a qualitative approach based on literature analysis from relevant journals, books, magazines, and the internet. The study focuses on integrating technology in Christian religious education, which includes modernizing or improving teachers' technical skills, adapting the curriculum, and implementing innovative teaching methods. The study's results indicate that modernizing professionalism can be achieved through continuous training, self-study, and working together or collaborating with colleagues and other communities. However, this development process faces various challenges, both from within and outside. Therefore, support is needed from educational institutions, the government, and related communities. Thus, several things need to be done, including improving technological skills, updating the curriculum and teaching materials, innovative pedagogical approaches, continuing education and professional development, implementing ethical guidelines, needing synergy or collaboration and community support, and conducting periodic monitoring and evaluation. The researcher recommends conducting further studies, namely exploring modernization strategies from different perspectives.  AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menemukan strategi modernisasi keahlian pengajar iman Kristen di masa revolusi sisten informasi dan teknologi komunikasi. Mengaplikasikan pendekatan kualitatif dengan dasar analisis pustaka dari jurnal, buku, majalah dan internet yang relevan. Fokus penelitian adalah pada integrasi teknologi dalam pendidikan agama Kristen, yang mencakup modernisasi atau peningkatan keterampilan teknis guru, adaptasi kurikulum dan penerapan metode pengajaran yang inovatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa modernisasi profesionalisme dapat ditempuh melalui pelatihan berkelanjutan, belajar sendiri dan bekerjasama atau berkolaborasi dengan sejawat dan komunitas lainnya. Namun, proses pengembangan ini dihadapkan pada beragam tantangan, baik dari dalam maupun dari luar. Maka, diperlukan dukungan dari lembaga pendidikan, pemerintah dan komunitas terkait. Maka, terdapat sejumlah hal yang perlu dilakukan, antara lain: peningkatan keterampilan teknologi, pembaharuan kurikulum dan materi ajar, pendekatan pedagogis yang inovatif, pendidikan berkelanjutan dan pengembangan profesional, penerapan pedoman etis, perlu sinergi atau kolaborasi dan dukungan komunitas, melakukan pemantauan dan evaluasi berkala. Peneliti merekomendasikan untuk melakukan studi lanjutan, yaitu mengeksplorasi strategi modernisasi dari perspektif yang berbeda. 

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

sikip

Publisher

Subject

Religion Education

Description

SIKIP: Jurnal Pendidikan Agama Kristen merupakan wadah publikasi hasil penelitian ilmiah yang berkaitan dengan isu-isu Pendidikan Agama Kristen, yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Teologi IKAT Jakarta. Focus dan Scope penelitian SIKIP adalah: 1. Pendidikan Agama Kristen 2. Pendidikan Keluarga ...