Seminar Nasional Riset dan Teknologi (SEMNAS RISTEK)
Vol 5, No 1 (2021): SEMNAS RISTEK 2021

Aplikasi Penyediaan Bahan Bangunan Berbasis Java Di Pt. Cim Esa Anugrah Depok

Nasution, Arief Rahiez (Unknown)
Himawan, Imam (Unknown)
Alamsyah, Nur (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2021

Abstract

Permasalahan yang terjadi di PT. Cim Esa Anughrah Depok dalam penyediaan bahan bangunan masih melakukan pencatatan manual di buku besar dalam masalah ini banyak terjadi kesalahan dalam pencatatan barang masuk dan barang keluar sehingga untuk pembuatan laporan kepada owner membutuhkan waktu yang cukup lama. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif yang bertujuan menganalisa kenyataan yang permasalahan yang terjadi di PT. Cim Esa Anugrah Depok. Tujuan dari penulisan ini agar PT.Cim Esa Anugrah Depok dapat memperoleh sistem informasi yang membantu dalam proses penyediaan bahan bangunan yang lebih efisien. Hasil yang diperoleh dalam penelitian penulis merancang aplikasi penyediaan bahan bangunan yang memudahkan dalam pengolahan data penyediaan bahan bangunan dan mempersingkat waktu dalam pembuatan laporan yang lebih efektif.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnasristek

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Engineering Other

Description

Prosiding ini berisi artikel-artikel yang telah didesiminasikan dalam acara Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK) yang diselenggarakan oleh Program Studi Teknik Informatika, FTIK, Universitas Indraprasta PGRI. Penyelenggaraan SEMNAS RISTEK dimulai tahun 2017 dengan publikasi ...