Seminar Nasional Riset dan Teknologi (SEMNAS RISTEK)
Vol 5, No 1 (2021): SEMNAS RISTEK 2021

Perancangan Aplikasi Penyewaan Mobil Pada Pt. Taurus Motor

Syabillah, Maulana (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jan 2021

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah untuk membuat sebuah perancangan aplikasi penyewaan mobil yang dapat membantu kepada masyarakat di Jakarta Barat tepatnya di PT. Taurus Motor dalam penginputan seluruh data penyewaan dan dalam pencarian data serta pembuatan laporan-laporan. Metode penelitian yang digunakan dalam perancangan sistem ini adalah metode penelitian Metode Waterfall. Perancangan sistem aplikasi penyewaan mobil ini diharapkan bisa membantu mempermudah bagian Admin dalam pengelolahan datapencarian data yaitu data mobil, data penyewa, data retal dan data pengembalian, serta membantu mempermudah dalam penyewaan. Implementasi sistem dari aplikasi ini yaitu pada bagian operasional. Penyimpanan data-data pada media database akan mempercepat dalam pencarian data.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

semnasristek

Publisher

Subject

Civil Engineering, Building, Construction & Architecture Computer Science & IT Education Engineering Other

Description

Prosiding ini berisi artikel-artikel yang telah didesiminasikan dalam acara Seminar Nasional Riset dan Inovasi Teknologi (SEMNAS RISTEK) yang diselenggarakan oleh Program Studi Teknik Informatika, FTIK, Universitas Indraprasta PGRI. Penyelenggaraan SEMNAS RISTEK dimulai tahun 2017 dengan publikasi ...