Justitia Jurnal Ilmu Hukum
Vol 3, No 2 (2024): Justitia : Jurnal Ilmu Hukum

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP REHABILITASI NARAPIDANA NARKOTIKA MENURUT ASAS ULTIMUM REMEDIUM HUKUM PIDANA

Maaroef, Yusran (Unknown)



Article Info

Publish Date
18 Dec 2024

Abstract

Abstrak : Dengan adanya ketentuan bahwa hakim yang memeriksa perkara terhadap pecandu narkotika dapat menjatuhkan putusan rehabilitasi sebagaimana rumusan Pasal 103 diatas, secara implisit Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika telah merubah paradigma bahwa pecandu narkotika tidaklah selalu merupakan pelaku tindak pidana, tetapi merupakan korban dari penyalahgunaan narkotika yang dilakukannya sendiri hal ini sejalan dengan asas ultimum remedium merupakan salah satu asas yang terdapat dalam hukum pidana Indonesia. Ultimum remedium merupakan salah satu asas yang terdapat di dalam hukum pidana Indonesia yang mengatakan bahwa hukum pidana hendaklah dijadikan upaya terakhir dalam hal penegakan hukum

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

justitia

Publisher

Subject

Humanities Education Law, Crime, Criminology & Criminal Justice

Description

JUSTITIA Jurnal Ilmu Hukum is a peer-review scholarly Law Journal issued by Faculty of Law Sintuwu Maroso University which is purported to be an instrument in disseminating ideas or thoughts generated through academic activities in the development of legal science (jurisprudence). JUSTITIA accepts ...