JIS
Vol 5 No 1 (2020): Jurnal Informatika SIMANTIK

PENERAPAN KNOWLEDGE MANAGEMENT SISTEM LAYANAN PERBAIKAN DEVICE DISTRIBUTION CENTER (DC) SUPPORT PT.INDOMARCO PRISMATAMA CABANG BEKASI

Sri Wahyuningsih, Anik (Unknown)
Junianto, Sigit (Unknown)



Article Info

Publish Date
26 Mar 2020

Abstract

 Perkembangan teknologi dan komunikasi yang semakin cepat menuntut manusia untuk bertindak semakin cepat dengan memperhatikan efisiensi dan efektifitas. PT.Indomarco Prismatama sebagai perusahaan yang bergerak di bidang Ritel. Tujuan yang diharapkan dari penelitian ini adalah membangun sistem informasi Knowledge Management System Dc Support yang digunakan untuk menyimpan dan memanfaatkan knowledge yang dimiliki Dc Support sehingga mempermudah untuk menemukan solusi dari masalah yang di hadapi. Untuk metode pengumpulan data peneliti melakukan dengan cara observasi langsung. Knowledge management dilakukan dengan penciptaan pengetahuan, berbagi pengetahuan dan penerapan pengetahuan. Metode pengembangan system dengan metode Waterfall dan dimodelkan dengan menggunakan sistem analisis menggunakan Unified Modelling Language(UML). Teknik pengujian perangkat lunak dengan menggunakan software Blackbox Testing dan menggunakan metode kuesioner. Hasil dari penilitian ini adalah menujukan bahwa penerapan knowledge management system adalah solusi dari permasalahan. 

Copyrights © 2020






Journal Info
JIS

Abbrev

simantik

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Education Industrial & Manufacturing Engineering

Description

Jurnal Informatika SIMNATIK (JIS) merupakan kumpulan jurnal informatika dari hasil penelitian di lapangan, laboratorium atau studi pustaka baik dosen maupun mahasiswa pada program studi Teknik Informatika, Sistem Informasi, Manajemen Informatika dan Komputerisasi Akuntansi di Fakultas Sains dan ...