Afeksi: Jurnal Psikologi
Vol. 1 No. 1 (2022): Afeksi: Jurnal Psikologi

PERANAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PEMBENTUKAN ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR (OCB) PADA KARYAWAN

Zidney Elma Dewata (Universitas Potensi Utama)
Mirawati (Universitas Potensi Utama)



Article Info

Publish Date
04 Feb 2023

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana keeratan hubungan antara komitmen organisasi dengan organizational citizenship behavior (ocb) dan bagaimana komitmen organisasi berperan dalam pembentukan organizational citizenship behavior (ocb). Penelitian ini dibuat dengan menggunakan metode studi literatur yang menggunakan hasil penelitian atau karya tulis yang sudah ada. Penelitian ini mengkaji lima jurnal penelitian yang berkaitan dengan komitmen organisasi dan organizational citizenship behavior (ocb) dengan subjek penelitian yang berbeda-beda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komitmen organisasi dengan organizational citizenship behavior (ocb) memiliki hubungan yang cukup erat. Selain itu hasil penelitian juga menunjukkan bahwa komitmen organisasi berkontribusi dalam pembentukan organizational citizenship behavior (ocb).

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

afeksi

Publisher

Subject

Education Other

Description

Afeksi: Jurnal Psikologi yang berfokus pada psikologi manusia, diterbitkan oleh Anfa Mediatama. Artikel yang dimuat dalam jurnal ini merupakan hasil penelitian atau kajian ilmiah terkini yang kritis dan komprehensif. Kami mengundang para peneliti atau praktisi untuk membahas masalah ...