Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)
Vol 8 No 3 (2024): Edisi September - Desember 2024

DAMPAK PROGRAM AFFILIATE MARKETING DI TIKTOK TERHADAP PERCEIVED VALUE

Lestari, Dhea Afia (Unknown)
Sari, Hikma (Unknown)
Kurniaty, Dewi (Unknown)



Article Info

Publish Date
31 Dec 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis signifikansi pengaruh perbandingan harga, WOM dan media sosial, privasi dan keamanan, dan kepercayaan terhadap perceived value. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data kuantitatif. Sumber data yang digunakan yaitu data primer. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling dengan jumlah 150 responden. Teknik dalam pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan kuesioner. Teknik analisis data dengan menggunakan metode deskriptif, uji t, dan uji regresi linear berganda. Hasil menunjukkan bahwa affiliate marketing dimana diturunkan menjadi variabel independen yaitu perbandingan harga, WOM dan media sosial, privasi dan keamanan, dan kepercayaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap perceived value.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

mea

Publisher

Subject

Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance

Description

Jurnal Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (MEA) Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Bandung dimaksudkan sebagai media informasi dan forum pengkajian bidang ilmu Akuntansi, Manajemen, Bisnis dan Ekonomi. Jurnal ini berisikan ...