Action Research Literate (ARL)
Vol. 8 No. 12 (2024): Action Research Literate

Analisis Penyebab Pending Klaim Pasien BPJS Rawat Inap dalam Rangka Mengoptimalkan Pendapatan di RSUD Banten

Handayani, Handayani (Unknown)
Wahyudi, Bayu (Unknown)
Mulyani, Kahar (Unknown)



Article Info

Publish Date
28 Dec 2024

Abstract

Cara penagihan piutang terhadap biaya pelayanan yaitu dengan menggunakan sistem klaim. Berkas persyaratan klaim dikirim ke verifikator BPJS Kesehatan. Berdasarkan pengamatan yang mendalam terdapat permasalahan yaitu pengembalian berkas klaim oleh pihak verifikator BPJS. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan analisis 5M (men, money, materials, methods and machines), untuk mengetahui penyebab klaim pending. Pengumpulan data diperoleh dari wawancara yang mendalam, pengamatan dan penelusuran dokumen. Hasil penelitian menyatakan bahwa penyebab berkas klaim mengalami pending dan tidak bisa diajukan klaimnya adalah kurangnya SDM, kurangnya pelatihan, berkas tidak lengkap, salah coding, salah input, hasil pemeriksaan penunjang tidak dilampirkan, tidak ada back up jaringan internet serta pelaksanaan manajemen operasi di RSUD Banten belum optimal.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

arl

Publisher

Subject

Environmental Science Languange, Linguistic, Communication & Media Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Mathematics Social Sciences

Description

Action Research Literate is a scientific journal in the form of research and can be accessed openly. This journal is published biannual by Syntax Corporation Indonesia. Development of the company make the this Journal is transferred management to the Ridwan Institute which became the part of of ...