Mu'amalatuna: Jurnal Ekonomi Syariah
Vol 2, No 1 (2019): Mu'amalatuna: Jurnal Ekonomi Syariah

PRINSIP KEHATIAN DALAM PENYALURAN PEMBIAYAAN MIKRO PADA BANK MUAMALAT KCP METRO LAMPUNG

Murcitaningrum, Suraya (Unknown)



Article Info

Publish Date
23 Jul 2020

Abstract

Penyaluran pembiayaan mikro yang ada di Bank Muamalat KCP Metro adalah penyaluran dana kepada pedagang-pedagang mikro yang kekurangan dana dalam  modalnya. Pembiayaan mikro ini diterapkan dengan beberapa tujuan yang diinginkan oleh pihak bank. Tujuan-tujuan tersebut adalah untuk mengakomidasi aspirasi para pelaku ekonomi, memiliki potensi bisnis yang besar dan juga pesaing yang sedikit dalam  standar bank kepada bank. Penelitian  ini  bertujuan  untuk  mengetahui  prinsip kehatian dalam penyaluran pembiayaan mikro pada bank muamalat kcp metro lampung. Adapun hasil dari penelitian ini adalah bahwa prinsip kehati-hatian ini diterapkan sebagai aspek jaga-jaga bank muamalah kcp Metro lampung dalam menghindari hal-hal yang tidak diinginkan di keesokan harinya pada penyaluran pembiayaan mikro. Selanjutnya dalam penyaluran pembiayaan mikro tersebut menggunakan fasilitas pembiayaan murabahah dan wakalah.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

MT

Publisher

Subject

Religion Economics, Econometrics & Finance

Description

The purpose of this journal is for the publication of scientific articles covering studies within the scope of Islamic Economics, such as: 1. Philoshopy of Islamics Economics 2. Islami Economics Thought 3. Islamic Economics and Contemporary Issues 4. Contemporary issues in Islamic Financial ...