Jurnal Pengabdian Masyarakat Unama
Vol 3 No 2 (2024): JPMU Volume 3 Nomor 2 Oktober 2024

PELATIHAN PEMANFAATAN LITERASI DIGITAL MENGGUNAKAN APLIKASI IJAMBIKOTA KEPADA SISWA SD NEGRI 091/IV KOTA JAMBI

Masgo (Unknown)
Mery (Unknown)
Prasasti, Laura (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2024

Abstract

Siswa zaman sekarang sudah kurang minat baca apalagi anak Sekolah Dasar (SD), padahal membaca sangat penting untuk meningkatkan ilmu pengetahuan dan wawasan seperti pepatah mengatakan membaca adalah jendela dunia. Namun minat baca dikalangan siswa sangat minim dikarenakan kecanduan gadget. Untuk itu kegiatan PKM kali ini pesertanya adalah siswa kelas VI SD Negeri 091/IV kota Jambi, dimana pihak sekolah belum pernah menggunakan aplikasi IJambiKota, Oleh karena itu, pengabdian ini bertujuan memberikan pengembangan literasi digital untuk proses pembelajaran. Metode pelaksanaan untuk kegiatan PKM adalah : (1) Melakukan pengenalan aplikasi IJambiKota, (2) Praktek bagaimana cara mengoperasikan aplikasi IJambiKota, mulai dari cara mendownload lalu mendaftar (3) Praktek cara meminjam buku secara digital, (4) Membuat rangkuman dari buku yang telah dipinjam dan dibaca ke dalam aplikasi Microsoft Office Online (5) Evaluasi

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jpmu

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Education

Description

Jurnal Pengabdian Masyarakat UNAMA (JPMU) merupakan Jurnal yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) UNAMA. Jurnal ini terbit dua kali dalam setahun yaitu pada bulan April dan Oktober. Misi dari Jurnal Pengabdian Masyarakat UNAMA (JPMU) adalah untuk menyebarluaskan, ...