Biosainsdik: Biologi Sains dan Kependidikan
Vol 1, No 2,November (2021): BIOSAINSDIK : Jurnal Biologi Sains dan Kependidikan

EFFECT OF KAFFIR LIME LEAF EXTRACT (Citrus hystrix) ON THE MORTALITY OF HOUSE FLY (Musca domestica)

Herlindayani Br Tondang (Universitas Samudra)
Elfrida Elfrida (Universitas Samudra)
Tri Mustika Sarjani (Universitas Samudra)



Article Info

Publish Date
03 Dec 2021

Abstract

Minyak atsiri berperan sebagai alat pertahanan diri dari hama tanaman. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh ekstrak daun jeruk purut (Citrus hystrix) terhadap mortalitas lalat rumah (Musca domestica). penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 5 perlakuan dan 5 pengulangan. Perlakuan yang digunakan P0 (tanpa perlakuan), P1 (konsentrasi 10%), P2 (konsentrasi 15%), P3 (konsentrasi 20%), P4 (konsentrasi 25%). Parameter penelitian ini merupakan mortalitas dari larva Musca domestica serta mencari konsentrasi dan jam perlakuan yang berpengaruh. Data dianalisis menggunakan uji anova dua jalur (two way) dan uji lanjut Duncan pada taraf kepercayaan 0,05. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konsentrasi dan jam perlakuan berpengaruh atau saling berinteraksi terhadap mortalitas. Hal ini ditunjukkan dari besarnya Fhitung (11,08)Ftabel (2,81). berdasarkan hasil penelitian diperoleh ekstrak daun jeruk purut berpengaruh untuk dijadikan sebagai insektisida terhadap mortalitas larva lalat rumah.

Copyrights © 2021






Journal Info

Abbrev

biosainsdik

Publisher

Subject

Agriculture, Biological Sciences & Forestry Biochemistry, Genetics & Molecular Biology Decision Sciences, Operations Research & Management Dentistry Other

Description

Jurnal Biologi Sains dan Kependidikan is an open access journal published twice a year in June and November by the Department of Biology Education, Faculty of Islamic Religion, University of Muhammadiyah Aceh. This journal focuses on pure Biology research and Biology learning research at all levels ...