Jurnal Hadratul Madaniyah
Vol. 11 No. 2 (2024): Jurnal Hadratul Madaniyah

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN TAHSINUL QUR’AN DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA KECAMATAN AMUNTAI UTARA KABUPATEN HULU SUNGAI UTARA

Diannor, Agus (Unknown)
Zahra, Fatimatul (Unknown)
Napitupullu, Rosa Bella (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Jan 2025

Abstract

Penghafal belum mampu membaca apalagi belum menguasai tajwidnya akan kesulitan didalam menghafalkan Al Qur’an. Diantara berkembangnya ilmu - ilmu pengetahuan beserta majunya teknologi bahkan mungkin timbul usaha manipulasi serta pengubahan isi dalam segala bentuk ataupun redaksi oleh para orang kafir. Metode metode pendekatan kualitatif. Pendekatan kualitatif adalah penelitian yang dimaksudkan guna menangkap kejadian mengenai segala sesuatu yang dialami oleh pokok penelitian misalnya persepsi, perilaku dan lainnya, penelitian ini bertempat Sekolah Menengah Pertama Negeri 2 Amuntai Utara. Hasil Peneliti menunjukan bahwa dalam implementasi yang dilakukan telah dilakukan dengan cara yang sebaik mungkin dengan 1 jam pembelajaran tahfizh. Akan tetapi masaih ada kendala karena masih kurangnya Tingkat membaca al qur’an pada anak-anak zaman sekarang. bisa dilakukan dengan pengembangan metode maupun strategi pembelajaran yang dapat meningkatkan kualitas bacaan siswa sesuai dengan tajwidnya. Serta membuat target tujuan yang ingin dicapai setiap tahunnya.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jhm

Publisher

Subject

Education

Description

The publication of Jurnal Hadratul Madaniyah certainly participates in disseminating the results of research and review of science and technology development conducted by lecturers and researchers especially from UM Palangkaraya and other universities. This edition contains 6 articles consisting of ...