Penelitian ini termasuk penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) Perencanaan evaluasi pembelajaran dalam meningkatkan kinerja guru di SMPN 1 Mamboro kecamatan Mamboro Flores Nusa Tenggara Timur yaitu Kepala Sekolah melakukan perencanaan dengan membentuk tim panitia evaluasi kinerja, perencanaan ini dilakukan sebagai persiapan pelaksanaan dari evaluasi kinerja. (2) Pelaksanaan evaluasi pembelajaran dalam meningkatkan kinerja guru di SMPN 1 Mamboro kecamatan Mamboro Flores Nusa Tenggara Timur, dalam pelaksanaan evaluasi pembelajaran ini sudah menerapkan prinsip-prinsip yang yang ada. Walaupun sebelumnya telah melalui proses perencanaan, akan tetapi dalam pelaksanaannya masih ada kendala, untuk mengatasinya maka diperlukan kerjasama dan komunikasi dari semua pihak. (3) Monitoring dalam evaluasi pembelajaran dalam meningkatkan kinerja guru di SMPN 1 Mamboro kecamatan Mamboro Flores Nusa Tenggara Timur.
Copyrights © 2024