Tujuan dari penilitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan plasma pada kendaraan standart Supra X 125 FI dan penambahan plasma dengan mengunakan variasi celah busi 0.5, 0.7, 0.9. Terhadap performa kendaraan meliputi : 1). Torsi, 2). Daya, 3). Konsumsi bahan bakar, 4). Emisi gas buang. Metodologi penelitian ini adalah : 1). Metode eksperimen dengan desain penelitian A,B/C desain untuk mengungkap tentang efektivitas penggunaan plasma terhadap; 2). Performa mesin sepeda motor Supra X 125 FI 4 tak 125 cc; 3). Uji bahan bakar spesifik; 4). Gas buang; 5). Menggunakan plasma; 6). Celah busi 0.5, 0.7, 0.9. pada penelitian ini menganalisa perbedaan pada kendaraan Supra X 125 FI 4 tak. Hasil penelitian ini adalah; 1). Terdapat perbedaan pada torsi kendaraan saat menggunaka plasma dengan menggunakan celah busi 0.7 dengan hasil 9,91 N.m; 2). Perbedaaan daya mesin yang tinggi pada kendaraan saat menggunakan plasma dengan variasi celah busi 0.7 dengan hasil 0,977 Hp; 3). Pengaruh yang spesifik pada saat pengujian Bahan bakar spesisfik saat mengunakan plasma dengan variasi celah busi 0.5 dengan hasil 1,01 Hp/kg.jam; 4). Pebedaaan pengaruh penggunaan plasma pada penurunan CO2 dengan menggunakan variasi celah busi 0.7 dengan hasil 10,80 %. Kata kunci : Plasma, performa, Uji bahan bakar spesifik, Emisi gas buang
Copyrights © 2024