Raudhah Proud To Be Professionals: Jurnal Tarbiyah Islamiyah
مجلد 7 عدد 1 (2022): Raudhah Proud To Be Professionals: Jurnal Tarbiyah Islamiyah-JUNI 2022

Pengembangan Inovasi Berbasis E-Leaening Dalam Pembelajaran Pendidikan Agan Islam Di Era Industry (4.0)

AKMAL FIKRI MAHULETTE (UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG)
NIRA ISTIQLALIYAH (UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG)
YUNARA MAUFIROH (UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG)
INDAH AMINATUZ ZUHRIYAH (UIN MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG)



Article Info

Publish Date
23 Jul 2022

Abstract

Era Industri (4.0) dimana teknologi komunikasi dan informasi berperan dalam kehidupan manusia sehari-hari, seperti mengelola sebuah lembaga pendidikan. Dengan begitu, interaksi antar sesama manusia dapat dilakukan tanpa terhalang dalam jaringan komunikasi. Perkembangan E-learning merupakan perubahan budaya, nilai, dan cara berinteraksi dalam membangun pendidikan melalui pembelajaran di zaman modern ini. Langkah strategis yang dilakukan untuk membentuk program berbasis E-learning, dengan menyederhanakan operasional yang mengandalkan dunia digital, sehingga operasional yang dirasa sulit menjadi mudah dan dapat diakses, termasuk pembelajaran.

Copyrights © 2022






Journal Info

Abbrev

raudhah

Publisher

Subject

Religion Education

Description

Naskah yang diterima mencakup tema yang sesuai dengan fokus dan scope Jurnal Raudhah : Proud To be Profesional, dalam bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris Semua naskah akan melalui proses review sebelum terbit. Focus and Scope: 1.⁠ ⁠Islamic education learning  2. Islamic education teaching  3. ...