Journal of Safety, Health, and Environmental Engineering
Vol. 2 No. 2 (2024): Journal of Safety, Health, and Environmental Engineering

Identifikasi Kondisi Kinerja Lingkungan menggunakan pendekatan Integrated Environmental Performance Measurement (IEPMS) di Balai PIALAM

Agnimaya, Aulia Putri (Unknown)
Apriani, Mirna (Unknown)
Widiana, Dika Rahayu (Unknown)
Nugraha, Deni Purwana (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Dec 2024

Abstract

Balai Pialam merupakan instansi pemerintahan yang bergerak dibidang pengolahan air limbah domestik secara komunal yang terletak di Daerah Istemewa Yogyakarta. Pengukuran kinerja lingkungan digunakan untuk pemenuhan PROPER hijau. Pengukuran kinerja lingkungan menggunakan metode Integrated Environmental Performance Measurement System (IEPMS). Selanjutnya dilakukan penyusunan Key Environment Performance Indicator (KEPI), nilai KEPI yang didapatkan akan dianalisis dan dievaluasi menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Penilaian KEPI dilakukan menggunakan metode Objective Matrix (OMAX) kemudian dilakukan scoring system menggunakan Trafic Light System (TLS). Pada validasi KEPI teridentifikasi aspek kuantitatif sebanyak 19 KEPI dan aspek kualitatif sebanyak 8 KEPI. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan nilai total kinerja lingkungan Balai PIALAM sebesar 9,092 dengan kategori hiau yang terdiri dari 3 KEPI berkategori merah, 2 KEPI berkategori kuning, dan 22 KEPI berkategori hijau.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JSHEE

Publisher

Subject

Engineering Environmental Science Industrial & Manufacturing Engineering Public Health

Description

Aims of the JSHEE: The journal is aimed at providing grounds for the exchange of ideas and data developed through research experience in the broad field of occupational safety, health, and environmental engineering. Scope of the JSHEE: Fire Prevention and Handling Systems Construction Safety Process ...