IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services
Vol. 5 No. 2 (2024)

Edukasi Pengelolaan Sampah Organik di RT 01 dan RT 03 Dukuh Jomblangan Kelurahan Banguntapan

Saptadi, Julian Dwi (Unknown)
Nidya Ananda Dewi (Unknown)
Banafsaj Nabilah Rahman (Unknown)
Ria Risti Nur Annisa (Unknown)
Zahra Raihan Nissa (Unknown)
Ainun Ibnu Zia Ulhaq (Unknown)
Widya Putri Utami (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2024

Abstract

Sampah organik berasal dari makhluk hidup, baik manusia, hewan maupun tumbuhan, sampah organik sendiri dibagi menjadi dua, yaitu sampah organik basah dimana sampah mempunyai kandungan air yang cukup tinggi dan sampah organik kering, biasanya sampah ini dari bahan yang kandungan airnya kecil. Tujuan dari pengabdian ini adalah agar dapat memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai pentingnya tempat sampah organik tertutup di dalam rumah. Metode pengabdian ini dilakukan dengan bentuk kegiatan yaitu penyuluhan kesehatan atau edukasi. Materi yang disampaikan yaitu berkaitan dengan pengertian sampah, jenis-jenis sampah, pentingnya memiliki sampah organik di dalam rumah, hingga masalah kesehatan yang dapat ditimbulkan dari adanya sampah organik di dalam rumah. Untuk mengukur pemahaman masyarakat mengenai materi yang disampaikan dilakukan pre-test dan postest yang kemudian hasilnya diuji dengan uji Wilcoxon. Kesimpulan, terdapat peningkatan pengetahuan masyarakat mengenai sampah organik sebelum dan sesudah pemberian edukasi di RT 01 dan RT 03 Dukuh Jomblangan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

ijecs

Publisher

Subject

Religion Humanities Education Health Professions Public Health Social Sciences

Description

IJECS: Indonesian Journal of Empowerment and Community Services is a journal of the results of community service with a multidisciplinary field of study. Education Agriculture Engineering Health Economic Social humanity and ...