Pengaruh Strength Endurance terhadap atlet cabang olahraga Sepak Bola. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengaruh daya tahan terhadap atlet cabang olahraga kickboxing dalam hal kekuatan, kinerja, dan kemampuan terhadap latihan. Penelitian menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Data dikumpulkan melalui informasi mendalam dan observasi terhadap beberapa atlet di klub yang menerapkan strenght endurance. Hasil penelitian menunjukkan bahwasanya pengaruh penerapan strenght endurance terhadap peningkatan daya tahan. Namun, penurunan pengawasan dan arahan pelatih dapat berdampak negatif pada konsistensi latihan dan kemampuan atlet dalam mempertahankan daya tahan yang presisi
Copyrights © 2024