Banyak factor yang turut memengaruhi berhasil tidaknya kegiatan pembelajaran, baik yang berkaitan langsung dengan karakteristik bahasa maupun di luar kebahasaan seperti sarana, waktu belajar, kompetensi guru, pendekatan dan metode yang digunakan, lingkungan belajar, dan lain sebagainya.Salah satu solusi yang ditawarkan oleh para fakar pendidikan adalah pendekatan ContextualTeachingandLearning (CTL) atau تعÙÙÙ
ÙØªØ¹ÙÙ
Ø³ÙØ§ÙÙ, yaitu konsep belajar yang membantu guru mengaitkan antara materi yang diajarkannya dengan situasi dunia nyata peserta didik dan mendorong mereka membuat hubungan antara pengetahuan yang dimilikinya dengan penerapannya dalam kehidupan mereka sehari-hari. Â
Copyrights © 2015