Jurnal Widya
Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Widya, October 2024

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, KUALITAS PRODUK DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PELANGGAN PADA PRODUK DI INDOMARET MEDAN MARELAN

Putri, Cindy Permata (Unknown)
Tanjung, Yahya (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Oct 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, danHarga berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli pada produk di Indomaret. Penelitian inimenggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif bertujuan untuk mengetahui hubungan dua variabelatau lebih. Populasi penelitian ini adalah konsumen yang berbelanja di Indomaret cabang MedanMarelan sebanyak 100 orang. Hasil penelitian secara parsial variabel Kualitas Pelayanan tidakmemiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli pada produk di Indomaret cabang MedanMarelan. Secara parsial variabel Kualitas Produk memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadapminat beli pada produk di Indomaret cabang Medan Marelan. Secara parsial variabel Harga memilikipengaruh negatif dan signifikan terhadap minat beli pada produk di Indomaret cabang MedanMarelan. Variabel Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk dan Harga secara bersama-sama (simultan)memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap minat beli pada produk di Indomaret cabang MedanMarelan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

awl

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management Economics, Econometrics & Finance Electrical & Electronics Engineering Social Sciences

Description

Ruang Lingkup (Scope); Penelitian yang dapat di yang dapat dimuat/diterbitkan pada jurnal Widya ini diutamakan bidang Teknologi Informasi, Bidang Ilmu Komputer, Bidang Informatika, Bidang Rekayasa Perangkat Lunak, Bidang Sistem Informasi, Bidang Sistem Komputer, Bidang Teknik Komputer, Teknik ...