JRIIN :Jurnal Riset Informatika dan Inovasi
Vol 2 No 10 (2025): JRIIN: Jurnal Riset Informatika dan Inovasi

Analisa Kenaikan Kunjungan Pasien Di Laboratotium Patologi Klinik Pada Tahun 2022 Sampai 2023 RSUD Kota Bandung Dengan Mengunakan Naive Bayes

Fansyuri, Maulana (Unknown)
Kidunga, Lyra (Unknown)
Wulandari Ega M, Nadya (Unknown)
Laela S, Mutiara (Unknown)
Ajeng Trias M, Rizkyanti (Unknown)
Ulfa (Unknown)



Article Info

Publish Date
06 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kenaikan kunjungan pasien laboratorium patologi klinik di RSUD Kota Bandung pada tahun 2022 hingga 2023 berdasarkan jenis pemeriksaan dengan mengunakan algoritma Naïve Bayes. Dataset yang digunakan berasal dari data laporan kunjungan pasien yang mencankup informasi jenis pemeriksaan yang dilakukan. Proses analisis meliputi tahapan preprocessing data, pembagian dataset, dan implementasi algoritma Naïve Bayes menggunakan aplikasi RappidMiner, Hasil penelitian menunjukan bahwa algoritma Naïve Bayes mampu mengklasifikasikan data dengan akurasi sebesar 100%, dengan precision sebesar 100% dan rechall sebesar 100%. Penelitian ini diharapkan dapat mendukung pengelolaan dan analisis data kunjungan pasien secara lebih efektif, sehingga membantu dalam pengambilan Keputusan strategis rumah sakit.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

jriin

Publisher

Subject

Computer Science & IT Decision Sciences, Operations Research & Management

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...