Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)
Vol 5, No 04 (2024): Jurnal Riset dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI)

Aplikasi Tabungan Sekolah untuk Murid RA AL Mughni Berbasis Java

Hibatullah, Fachri Muhammad (Unknown)
Yulianingsih, Yulianingsih (Unknown)
Tama, Bayu Jaya (Unknown)



Article Info

Publish Date
15 Oct 2024

Abstract

Tujuan Penelitian adalah untuk membangun aplikasi tabungan sekolah untuk murid RA Al-Mughni Cibinong yang terkomputerisasi, dimana sebelumnya sekolah RA Al-Mughni masih menerapkan sistem pencatatan serta laporan secara manual, sehingga sering mengalami kesalahan dalam penginputan data. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) yaitu metode penelitian yang digunakan untuk menghasilkan produk tertentu, dan menguji keefektifan produk tersebut. Setelah peneliti membuat aplikasi tabungan sekolah untuk murid RA Al-Mughni Cibinong, peneliti dapat menarik kesimpulan bahwa program ini dapat mempermudah guru dalam kegiatan menabung.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

jrami

Publisher

Subject

Computer Science & IT

Description

JRAMI merupakan media publikasi online khusus bagi mahasiswa/i di Program Studi Informatika, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Indraprasta PGRI. Setiap mahasiswa/i yang memiliki hasil riset dari PKM (Program Kreatifitas Mahasiswa) dan atau Tugas Akhir dapat mempublikasinya dalam bentuk ...