Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)
Vol 2 No 4 (2024): Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)

Pengembangan Aplikasi Absensi dan Cuti Pegawai Baharkam Polri dengan Stack MERN dan Metode Agile

Roeslan Djutalov (Unknown)
Agus Pangondian Silalahi (Unknown)
Dzikri Fauzi Ramdhani (Unknown)
Rizqi Murtadho (Unknown)



Article Info

Publish Date
10 Dec 2024

Abstract

Pengelolaan absensi dan cuti pegawai yang efisien sangat penting bagi organisasi besar seperti Baharkam Polri. Penelitian ini bertujuan mengembangkan aplikasi web menggunakan teknologi MERN (MongoDB, Express.js, React.js, Node.js) untuk menggantikan sistem manual yang lamban dan rentan kesalahan. Metode Agile diterapkan untuk memastikan pengembangan yang adaptif dan sesuai kebutuhan. Aplikasi ini meningkatkan efisiensi pencatatan kehadiran dan pengajuan cuti, mengurangi kesalahan, serta menyediakan data pegawai realtime yang valid. Hasilnya mendukung pengambilan keputusan berbasis data secara cepat dan akurat. Studi ini berkontribusi pada penerapan teknologi modern dalam tata kelola sumber daya manusia di institusi kepolisian.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

biikma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...