Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)
Vol 2 No 5 (2025): Buletin Ilmiah Ilmu Komputer dan Multimedia (BIIKMA)

Literatur Review : Efektivitas Metode Naïve Bayes dalam Memprediksi Kelulusan Mahasiswa Tepat Waktu

Agung Sapto Hermawan (Unknown)
Firdaus Hajiyansah (Unknown)
Sulistia Herti Riana (Unknown)
Ines Heidiani Ikasari (Unknown)



Article Info

Publish Date
02 Jan 2025

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan tinjauan literatur terhadap penerapan metode Naïve Bayes dalam memprediksi kelulusan mahasiswa tepat waktu. Dari berbagai penelitian yang diulas, metode ini menunjukkan tingkat akurasi yang tinggi dalam klasifikasi data pendidikan. Faktor-faktor yang memengaruhi hasil prediksi meliputi nilai akademik, kehadiran, dan atribut sosial ekonomi mahasiswa. Hasil kajian menunjukkan bahwa metode Naïve Bayes dapat memberikan kontribusi signifikan dalam mendukung pengambilan keputusan institusi pendidikan.

Copyrights © 2025






Journal Info

Abbrev

biikma

Publisher

Subject

Computer Science & IT Control & Systems Engineering

Description

1. Komputasi Lunak, 2. Sistem Cerdas Terdistribusi, Manajemen Basis Data, dan Pengambilan Informasi, 3. Komputasi evolusioner dan komputasi DNA/seluler/molekuler, 4. Deteksi kesalahan, 5. Sistem Energi Hijau dan Terbarukan, 6. Antarmuka Manusia, 7. Interaksi Manusia-Komputer, 8. Hibrida dan ...