IKRA-ITH EKONOMIKA
Vol. 7 No. 3 (2024): IKRAITH-EKONOMIKA Vol 7 No 3 November 2024

Pengaruh Promosi Digital di Aplikasi Tiktok terhadap Keputusan Pembelian Produk Whitening Series

Balgis, Arifatul (Unknown)
Amaliyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
27 Oct 2024

Abstract

Salah satu tahapan penting di dalam strategi penjualan produk yang harus dilaksanakanoleh pelaku usaha agar pelanggan melakukan keputusan pembelian adalah denganmelakukan promosi produk. Di zaman serba teknologi saat ini, promosi digital padaaplikasi Tiktok menjadi pilihan para pelaku usaha untuk mempromosikan produkwhitening series. Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk memahami promosi digital diaplikasi tiktok apakah berpengaruh signifikan kepada keputusan pembelian produkwhitening series. Metode kuantitatif menjadi metode yang dipakai untuk studi ini. Sampledari penelitian ini diambil dari 100 orang responden dengan purposive sampling yangmenggunakan metode accidental sampling sebagai salah satu cara pengambilan sampel.Data dianalisa dengan menggunakan analisa regresi linier sederhana. Hasil angka koefisiensejumlah 0,562 dengan menguji variabel promosi memiliki arah pengaruh yang positif.Dan hasil dari penelitian menandakan r hitung promosi dan keputusan pembelianmelampaui pada r tabel. Angka sign pada variabel pertama yang diujikan yaitu (promosi)sejumlah 0,000 < 0,05 hasil tersebut menandakan yaitu promosi pada aplikasi tiktokberdampak besar atau signifikan kepada keputusan pembelian produk whitening series.Promosi secara digital yang dilaksanakan melalui Tiktok lebih memudahkan konsumendalam pencarian produk whitening series. promosi dengan menggunakan video reviewproduk dan live streaming pada aplikasi tiktok membuat konsumen lebih tertarik dan lebihmenggali lebih dalam tentang produk yang dipromosikan.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

IKRAITH-EKONOMIKA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

This scientific journal of IKRA-ITH Ekonomiika is a Scientific Journal for the publication of economic papers published by the YAI University Persada Indonesia Research and Community Service Institute. This scientific journal is a means of pouring ideas and lecturer papers working in the field of ...