Reswara Journal of Psychology
Vol. 3 No. 2 (2024): November 2024

Hubungan Komunikasi Interpersonal Dengan Kohesivitas Kelompok Pemuda Peduli Lingkungan Asri Dan Bersih Jawa Tengah

Chundori, Saifudin (Unknown)
Purwaningtyastuti, Purwaningtyastuti (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Nov 2024

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris hubungan antara komunikasi interpersonal dengan kohesivitas kelompok pada kelompok Pepelingasih. Hipotesis yang diajukan adalah adanya hubungan yang positif antara komunikasi interpersonal dengan kohesivitas kelompok pada kelompok Pepelingasih. Responden yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 40 orang anggota Pepelingasih yang tergabung pada kelompok PEPELINGASIH Jawa Tengah yang sudah bergabung serta aktif mengikuti kegiatan. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Data penelitian diperoleh dari dua skala yaitu skala kohesivitas kelompok dan skala komunikasi interpersonal. Analisis data dilakukan dengan menggunakan teknik Korelasi Product Moment person. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan positif antara komunikasi iterpersonal dengan kohesivitas kelompok Pepelingasih Jawa Tengah yang ditunjukan dengan nilai koefisiensi korelasi sebesar 0,765 dengan p= 0,000 (p < 0,01) sehingga hipotesis dalam penelitian ini dapat dinyatakan diterima.

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

JMP

Publisher

Subject

Humanities Social Sciences

Description

The aims of this journal is to provide a venue for academicians, researchers and practitioners for publishing the original research articles or review articles. The scope of the articles published in this journal deal with a broad range of topics, including Urban ...