At-Thullab : Jurnal Mahasiswa Studi Islam
Vol. 6 No. 2 (2024): Ahwal Syakhsiyah, Pendidikan Agama Islam, Ekonomi Islam

ANALISIS KECENDERUNGAN TOPIK PENELITIAN TUGAS AKHIR MAHASISWA ANGKATAN 2017-2019 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM JURUSAN STUDI ISLAM UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

Moh Ayyub (Unknown)
Wahyu Dwi Astuti (Unknown)
Siti Afifah Adawiyah (Unknown)



Article Info

Publish Date
04 Nov 2024

Abstract

Tugas akhir mahasiswa merupakan kewajiban untuk memenuhi persyaratan gelar sarjana. Namun Prodi PAI UII belum memiliki pemetaan topik penelitian tugas akhir mahasiswa angkatan 2017-2019. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kecenderungan topik penelitian tugas akhir mahasiswa PAI angkatan 2017-2019 serta keselarasannya dengan Roadmap Penelitian. Metode penelitian ini menggunakan Systematic Literature Review (SLR) dengan jenis penelitian kualitatif. Subjek penelitian adalah topik tugas akhir mahasiswa PAI angkatan 2017-2019. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi berdasarkan database pada dspace.uii.ac.id. Teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa PAI UII angkatan 2017-2019 lebih cenderung memilih topik pengembangan metode pembelajaran (18,68%), pendidikan karakter (16,78%), dan Evaluasi Pendidikan (15,13%). Adapun topik penelitian yang tak diminati oleh mahasiswa PAI ialah politik ekonomi pendidikan (0,00%), pendidikan seks (0,24%), dan artificial intelligenct (0,24%).  

Copyrights © 2024






Journal Info

Abbrev

thullab

Publisher

Subject

Religion Humanities Economics, Econometrics & Finance Education Social Sciences

Description

At-Thullab : Jurnal Mahasiswa Studi Islam is published by the Faculty of Islamic Studies in the Islamic University of Indonesia in 2019 which is published twice a year as a journal which becomes a forum for students to improve their abilities in the fields of Islamic Law, Islamic Education and ...